Home » » 5 Tips Membaca Cepat

5 Tips Membaca Cepat

Tips Membaca Cepat

Meningkatnya pengetahuan adalah dengan banyak membaca. Membaca di sini baik dalam ilmu dunia maupun ilmu agama. Dengan mengefisienkan waktu, bahan bacaan yang begitu banyak bisa dibaca dengan cepat dalam waktu singkat. Tips membaca cepat inilah yang bisa ditempuh.

1- Percepat: Bagian yang sudah dipahami bisa dipercepat. Bahkan bagian yang terasa tidak penting bisa dilompati.

2- Perlambat: Bagian yang sulit dipahami diperlambat guna memahami istilah baru dan sulit.

3- Tidak bersuara: Tidak perlu mengeluarkan suara saat membaca karena seperti itu membuat proses membaca memakan waktu lebih lama.

4- Tidak bergerak: Tidak banyak bergerak saat membaca akan membuat proses membaca lebih cepat dan tidak jadi membuang-buang waktu.

5- Merasa diri tidak tahu: Ketika membaca buku atau kitab janganlah berpikir bahwa kita sudah tahu isi buku tersebut karena hal itu akan membuat kita tidak ingin tahu lebih banyak atau tidak ingin menambah ilmu. Jadinya kurang semangat untuk mengulas isi buku.

Semua hal di atas semakin mudah dilakukan jika kita senantiasa meminta tolong pada Allah dan selalu memohon pada-Nya ilmu yang bermanfaat. Di antara do’a yang bisa dipanjatkan adalah do’a memohon kemudahan berikut ini,

اللَّهُمَّ لاَ سَهْلَ إِلاَّ مَا جَعَلْتَهُ سَهْلاً وَأَنْتَ تَجْعَلُ الحَزْنَ إِذَا شِئْتَ سَهْلاً


“Allahumma laa sahla illa maa ja’altahu sahlaa, wa anta taj’alul hazna idza syi’ta sahlaa” [artinya: Ya Allah, tidak ada kemudahan kecuali yang Engkau buat mudah. Dan engkau menjadikan kesedihan (kesulitan), jika Engkau kehendaki pasti akan menjadi mudah].[1]

Sumber:
http://remajaislam.com

[1] Hadits ini dikeluarkan oleh Ibnu Hibban dalam Shahihnya (3/255). Dikeluarkan pula oleh Ibnu Abi ‘Umar, Ibnus Suni dalam ‘Amal Yaum wal Lailah. (Lihat Jaami’ul Ahadits, 6/257, Asy Syamilah) 
Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Rohis Facebook

+ Create Comment + 64 Responses so far.

26 Agustus 2013 pukul 20.45

Tips yang bagus nih Sob,bener juga tuh kalau baca sambil bersua dan menggerakan bibir malah terasa sangat lambat,,,okay sob terimakasih ifonya,,,

26 Agustus 2013 pukul 21.22

membaca cepat sangat perlu untuk diaplikasikan dalam kehidupan kita sehari-hari. apalagi bagi blogger?itu sangat penting sekali karena akan menghemat waktu ketika berkunjung dan memberikan komentar di sahabat blogger lain. thanks mas rohis atas sharingnya. sangat bermanfaat sekali buat saya yang masih belajar tentang membaca cepat :)

Anonim
26 Agustus 2013 pukul 21.50

wahh iya nihh kerenn bang :D

Anonim
26 Agustus 2013 pukul 21.51

mantab buat yang mau jadi pembaca cepat

27 Agustus 2013 pukul 00.11

Membaca memang harusnya menjadi hobi setiap orang, karena dengan membaca kita akan semakin pintar karena banyak belajar, cuman kadang kalau membaca buku yang kita tidak suka bawaannya males, semoga tips diatas bisa membantu setiap kita untuk bisa lebih cepat dalam membaca, makasih sob :)

27 Agustus 2013 pukul 00.37

begitu ya mas, selain membaca dengan bersuara juga membuat cepat lelah...

27 Agustus 2013 pukul 03.58

sangat bermanfaat terimakasih sob

27 Agustus 2013 pukul 08.38

tips yang menarik, bisa dicoba nanti nih.. udah lama sih ngga belajar baca cepat

27 Agustus 2013 pukul 13.17

Saya kalau membaca buku tergantung isi bukunya, kalau semisal ulumul Qur'an bisa berbulan2 belum kelar karena bahasannya berat menurut saya. Jadi bacanya sedikit, kalau macam kitab karya Al Ghazali kudu berulang2 baru 'ngeh'. Nah kalau semisal motivasi kayak 'Aidh al Qarny baru bisa cepat. Jadi ya tergantung isi bukunya, IMHO :)

27 Agustus 2013 pukul 13.50

hehe pas baca poin2 nya saya langsung sambil praktekan

27 Agustus 2013 pukul 14.42

@vina devina hasilnya gimana mbak Vina, berhasilkah? saya juga sangat terbantu lewat tips cara membaca cepat di atas :)

27 Agustus 2013 pukul 15.12

@Dede Theaiya pak sama2.., beda klo lg menghafal hrs bersuara., ingat dlu waktu SMU.. *smile

27 Agustus 2013 pukul 15.14

@Wahyu Eka Prasetiyarinihemat waktu dan hemat pulsa.. *smile
sama2 mbk...

27 Agustus 2013 pukul 15.14

@apa-nyariiya keren lah.!

27 Agustus 2013 pukul 15.15

@siraunews.comcepat asal selamat, tp jgn cepat tp gk ngerti2... *smile

27 Agustus 2013 pukul 15.16

@Rahasia Hidup Sehatsama2.., *smile

27 Agustus 2013 pukul 15.17

@agus bgiya pak..! cepat lelah dan haus.., *smile

27 Agustus 2013 pukul 15.17

@Herman Bagussam2....

27 Agustus 2013 pukul 15.18

@sabda awalsilahkan dicoba...

27 Agustus 2013 pukul 15.22

@vina devinapraktek dan teori itu ibarat satu uang logam dua sisix.., *smile

27 Agustus 2013 pukul 15.23

@Anthonie Ekambak Vinax Insya Allah berhasil pak..., *smile

27 Agustus 2013 pukul 15.43

ilmu bahasa indonesia.. ahli bahasa ya mas ?? ane balik nih :D

Anonim
27 Agustus 2013 pukul 16.07

nah yang tidak bisa mengamalkan no 3 ini ya mas yang banyak mengganggu ketika zaman sekolah dulu...apalagi kalau pas mau ulangan harian, pagi2 ngapalin ramai2 dan banyak juga yang sambil baca teksnya, kan bikin gak konsen orang lain heheh. Jadi ada tambahan nih buat no 3 mas, mengganggu orang lain juga *smile

27 Agustus 2013 pukul 16.26

@Fajrin Ilham Hsy ahli copas sob.., *smile

27 Agustus 2013 pukul 16.29

@klik-wewengkonsumedangmakax belajarx dirumah agar tenang.., pdhl sy dlu belajrx di sekolah hehe..

klo urusan hafal emank kebanyakan yg pake volume besar gk tau napa.., mgkn sdh dr sonox gitu.., malah sy gk prnah lihat org menghafal dlm hati *smile

Anonim
27 Agustus 2013 pukul 18.18

Bisa habis 2 buku sehari kalo gini caranya :D

27 Agustus 2013 pukul 19.43

@Mochamad Zakariasmg bs dipraktekkan.. *smile

27 Agustus 2013 pukul 19.44

@Naufal Hanif Rabbaniasalkan jgn buku komik... *smile

27 Agustus 2013 pukul 20.57

Baca cepat lebih suka baca intensif sebetulnya..:)

27 Agustus 2013 pukul 21.15

trmksih banyak mas infonya sangat membantu sekali mas

27 Agustus 2013 pukul 22.58

yang paling sering membaca tanpa suara, lebih cepat masuk ke pikiran.. :)

Anonim
28 Agustus 2013 pukul 07.55

kalo saya cuma baca catatan kakinya saja. ^_^

28 Agustus 2013 pukul 08.19

hehehe..ini juga bisa diterapkan dalam membaca postingan rekan-rekan.
membaca teks book harus teliti mas, harus paham sepaham-pahamnya apalagi tentang teori.

28 Agustus 2013 pukul 08.25

@Renggaiya mas...

28 Agustus 2013 pukul 08.25
28 Agustus 2013 pukul 08.26

@Cuute Yantibiasax emank gitu...

28 Agustus 2013 pukul 08.26

@kolongtulisnahh.., ini dia yg paling parah hehe...

28 Agustus 2013 pukul 08.28

@Agus Setyaiya pak.., cara diats bs dipakai saat blogwalking.., betul tntng teks book.. *smile

28 Agustus 2013 pukul 14.23

Membaca itu tak seperti berlari, butuh ketelitian perbagian dan kecepatan demi efesiensi waktu ..

28 Agustus 2013 pukul 16.12

dulu pernah belajar pas sma bahasa indonesia, namun ini ada nilai plus nya :D

28 Agustus 2013 pukul 18.10

yang nomor lima itu yang biasa muncul dalam benakku saat membaca sebuah buku ...... jadinya akupun akhirnya membaca bukunya tidak serius.....salam :-)

Anonim
28 Agustus 2013 pukul 18.24

@Rohis FacebookHihihi, kalo komik mungkin bisa 5 buku :P

28 Agustus 2013 pukul 20.06

Dulu waktu smp pernah di ajarin guru membaca cepat.
Ada temen ku bacanya cepet banget.
Kalah jauh akunya. :/

29 Agustus 2013 pukul 05.52

Bener juga yah, kalo ada yang sulit dipahami mending dibacanya lain kali aja.. hehehe

29 Agustus 2013 pukul 08.27

jadi ingat masa SD kalau baca apa saja selalu bersuara

tp dah dewasa jadi bacanya dalm hati ga kedengaran tp serius

29 Agustus 2013 pukul 10.57

Lima tips yang penting itu, Mas, agar kita bisa cepat dalam membaca. Makasih banyak yaaa.

29 Agustus 2013 pukul 13.19

@Akhmad Muhaimin Azzetsama2 pak...! *smile

29 Agustus 2013 pukul 15.04

5 tips yang jika di terapkan sepertinya banyak manfaatnya sob
salam kenal dan smile selalu yah

29 Agustus 2013 pukul 15.20

saya sendiri kurang hoby baca, tapi mungkin dengan tips ini bisa menambah kesenangan dalam membaca, makasih sob..smile

30 Agustus 2013 pukul 06.56

Selamat pagi sobat.
sudah lama tdk blogwalking. :3
maklum, tugas numpuk.
ijin nyepam aja di kunjungan kali ini. hahaha

30 Agustus 2013 pukul 11.11

Makasih mas atas tipsnya...

Anonim
30 Agustus 2013 pukul 11.21

OK, Harus dicoba nih tipsnya ..

http://mestiqui.blogspot.com/

30 Agustus 2013 pukul 14.52

Terimaksih banyak mas tipsnya sangat berguna sekali

30 Agustus 2013 pukul 15.29

Tips yg bermanfaat mas, baca cepat tk masalah yg jadi masalah adalah pemahaman stelah membacanya.

Mungkin kebiasaan membaca yg akan mudah memahaminya. :D

30 Agustus 2013 pukul 16.57

kalau sya dah terbiasa baca cepat mas, tapi untuk komentar saya juga berusaha nggak bikin komentar kentut semacem Nice post, posting menrik, makasih infonnya, di tunggu kunjungan baliknya bla..bla..

30 Agustus 2013 pukul 18.15

loh? koment saya kok g ada? kemana ya?

kalau rasa ingin tahu tggi,,, bsa bca cpat,,,
selalu nya mles bca,,,apalagi lihat buku yg tebal,,,
hehe,,,, praktek dg tips d atas

30 Agustus 2013 pukul 22.32

merasa tidak tahu itulah yang lebih penting, biar tidak bosan untuk membaca.

31 Agustus 2013 pukul 00.23

urusan baca cepat kayaknya blogger jagonya
artikel sepanjang ini cukup beberapa detik saja sudah bisa langsung komen...

hehe pisss...

1 September 2013 pukul 11.36

aku datang lagi
membaca dalam hati

2 September 2013 pukul 15.26

Oleh karenanya bila kita saat berada di dlm Perpus..bila mengeluarkan suara atau ngobrol...bisa dapat lemparan pinsil dari orang yg sedang membaca buku ya mas hehe :D

3 September 2013 pukul 02.41

mantep tips nya, coba praktek dulu :)

4 September 2013 pukul 10.46

hahah cara saya dalam blogwalking hehehehehe

mantap sob

9 Oktober 2013 pukul 12.38

baca cepat liyat covernya setelah itu sinopsis yang ada dibelakang dibaca. TAMAT :D

9 Oktober 2013 pukul 12.39

salam kenal gan.. skss slalau ngblognya :D

Posting Komentar

Terima Kasih banyak atas saran dan kritiknya.

Sama seperti peraturan yang dibuat oleh para blogger pada umumnya.., cuma disini saya harapkan agar para pengunjung untuk lebih fokus pada artikel kami yang bertemakan Agama (Islam), khususnya untuk saudara-saudari kami yang Muslim dan Muslimah.

0. Yang OOT silahkan masuk ke menu Buku Tamu/Blogwalking!
1. Komentar yang berbau JUDI/TOGEL, Porno tidak akan di Moderasi!
2. Komentar yang berbau JUDI/TOGEL, Porno tidak akan di Moderasi!
3. Harus Sopan
4. Admin tidak meladeni Debat kusir
5. Bercanda gk boleh ada unsur pornonya dan unsur Bohongnya
6. Silahkan melampirkan link Mati, gk boleh link hidup