Tanda putih pada kuku |
Hampir manusia yang terlahir pasti membawa tanda garis melengkung pada kuku dan berwarna putih, bentuk ketebalan garis dan diameter lengkungan tiap-tiap orang biasanya beda-beda, sebagiannya lagi hanya merupakan tanda bintik pada kuku.
Pasti ada yang bertanya-tanya tanda apakah itu? dan apakah gerangan arti dari tanda tersebut dan apa pula penyebab dari ada tanda putih tersebut.
Tanda Garis Putih dan Melengkung Pada Kuku tangan atau kaki adalah suatu kondisi yang disebut dengan leukonychia, tapi kondisi ini wajar terjadi dan tidak berbahaya. Sebagian lagi perpendapat ini terjadi karena kekurangan nutrisi seperti kalsium atau zinc, tapi pendapat ini tidak selamanya benar.
Pemicu dari konsdiso seperti ini adalah terjadi akibat trauma ringan atau sedang pada kuku. Pertumbuhan kuku cenderung sangat lambat, karenanya orang mungkin tidak menyadari cedera yang terjadi pada minggu sebelumnya hingga akhirnya muncul tanda atau bintik putih di kuku.
Karena tidak berbahaya maka pada umumnya kondisi ini tidak memerlukan pengobatan apapun dan akan hilang jika seseorang memotong kuku saat ia sudah bertambah panjang. Tanda putih ini tidak akan kembali lagi kecuali terjadi trauma kembali.
Tanda putih ini bisa terjadi di satu atau beberapa kuku sekaligus. Kemungkinan lain dari penyebab kondisi ini adalah tanda dari adanya infeksi ringan, alergi atau efek samping dari beberapa obat tertentu.
Jika hampir semua kuku menunjukkan ada titik atau garis putih, maka kemungkinan leukonychia ini berhubungan dengan kondisi lain yang lebih serius seperti anemia (kekurangan sel darah merah). Jika memang mengkhawatirkan tak ada salahnya berkonsultasi dengan dokter.
Pemicu dari konsdiso seperti ini adalah terjadi akibat trauma ringan atau sedang pada kuku. Pertumbuhan kuku cenderung sangat lambat, karenanya orang mungkin tidak menyadari cedera yang terjadi pada minggu sebelumnya hingga akhirnya muncul tanda atau bintik putih di kuku.
Karena tidak berbahaya maka pada umumnya kondisi ini tidak memerlukan pengobatan apapun dan akan hilang jika seseorang memotong kuku saat ia sudah bertambah panjang. Tanda putih ini tidak akan kembali lagi kecuali terjadi trauma kembali.
Tanda putih ini bisa terjadi di satu atau beberapa kuku sekaligus. Kemungkinan lain dari penyebab kondisi ini adalah tanda dari adanya infeksi ringan, alergi atau efek samping dari beberapa obat tertentu.
Jika hampir semua kuku menunjukkan ada titik atau garis putih, maka kemungkinan leukonychia ini berhubungan dengan kondisi lain yang lebih serius seperti anemia (kekurangan sel darah merah). Jika memang mengkhawatirkan tak ada salahnya berkonsultasi dengan dokter.
Sumber : http://health.detik.com
+ Create Comment + 24 Responses so far.
nice info sob..
kebetulan saja kuku saya tidak ada tanda seperti itu
informasi keren sob,
kalau di kampung ane ya sob, klw tanda titik putih di kuku itu artinya ada org yg suka dengan kita klw itu di kuku jari tangan sebelah kanan dan kalau di sebelah kiri itu artinya ada org yg benci sama kita... wkwkwkwk!
mungkin mitos aja kali ya sob! :D
Keren bangbrow, info yg bermanfaat,,,,
sukses selalu!
sepertinya saya tidak pernah kena itu..hehe alhamdulillah
@Blogadexme bisa aja enete Sob...xixixixi
punya saya ko' ga ada ya sob...:D
makasih sobat dah berbagi info... salam sukses
ooo..KY dulu fikir macam tu juga, kekurangan kalsium, tidak rupanya..
tanda putih di kuku ku ada di ibu jari
Wah ane punya nih sob bintik putih di jempol :-D
dulu kukuku ada tanda putih, sekarang sudah hilang
wah baru tw ne sob arti tanda tsb..
dulu saya ada tanda kek gituan sob,
tp skarng gak ada lagi.
nice info
ane sering ada tanda beginian, tapi baru tahu rahasianya disini, trims sobat
ow.. ternyata itu penyebabnya ya, padahal di kampung saya ada mitos loh tentang warna putih di kuku..
@Ahmad Rizal Samsihadirr lagii... kok komentar blum di balas ... ?
baru tau ane , Info yang sangat bermanfaat gan...
terima kasih sudah berbagi sob..
follback sukses.. slm kenal :)
hehe... baru tahu saya sob ... :)
SAYA JUGA PERNAH KUKU menjadi putih namun ppenyebabnya karena terjepit pintu ^^
Alhamdulillah kuku2 saya tidak menunjukkan tanda2 putih seperti yang dijelaskan diatas
terima kasih atas infonya, bisa menambah wawasan saya
kenapa kebanyakan orang mengaitkan tanda putih di kuku itu sebagai tanda ada yang menyukai kita ya? gw dulu sempet percaya aja, soalnya jumlah tanda putihnya pas banget sama orang yang naksir dan nembak gw *hehe*
tapi mungkin cuma kebetulan aja.. thx infonya.
@AnonimDulu memang sempat ada isu kek gitu juga gan,..tapi mungkin memang hanya kebetulan...:D
Wah, ternyata itu toh penyebabnya..
Ane punya gan, dulu malah lebih banyak.
mampir ya
http://gilangardya.blogspot.com/2014/02/cara-merawat-baterai-laptop.html
Posting Komentar
Terima Kasih banyak atas saran dan kritiknya.
Sama seperti peraturan yang dibuat oleh para blogger pada umumnya.., cuma disini saya harapkan agar para pengunjung untuk lebih fokus pada artikel kami yang bertemakan Agama (Islam), khususnya untuk saudara-saudari kami yang Muslim dan Muslimah.
0. Yang OOT silahkan masuk ke menu Buku Tamu/Blogwalking!
1. Komentar yang berbau JUDI/TOGEL, Porno tidak akan di Moderasi!
2. Komentar yang berbau JUDI/TOGEL, Porno tidak akan di Moderasi!
3. Harus Sopan
4. Admin tidak meladeni Debat kusir
5. Bercanda gk boleh ada unsur pornonya dan unsur Bohongnya
6. Silahkan melampirkan link Mati, gk boleh link hidup