Home » » Ikan Obama, Ikan Jenis Baru

Ikan Obama, Ikan Jenis Baru

spesies baru, ikan Obama

Ikan Obama, Ikan Jenis Baru -- Spesies baru atau spesies yang baru ditemukan biasanya pemberian namanya dikait-kaitkan atau dihubung-hubungkan dengan nama tempat atau nama penemunya tapi berbeda dengan spesies yang satu ini. Ikan ini ditemukan di Amerika Serikat mungkin terhilhami dengan Presiden Amerika Serikat hingga ikan ini diberi nama Ikan Barack Obama, agak terhormat sepertinya *smile.

Kalau bahasa lengkapnya atau biasa dikenal dengan istilah ilmuanya ikan ini adalah Etheostoma obama, ikan Omaba ini mendiami sungai Duck dan Bufallo di Tennessee Amerika Serikat, termasuk ikan golongan anak panah atau dalam bahasa asingnya dinamakan ikan darter, ikan jenis ini berkemampuan melesat cepat di air. 

Ketika ditanya mengapa memilih nama presiden Amerika Serikat, alasannya karena Presiden Obama lah salah satu presiden pertama yang menggunakan konservasi dan perlindungan lingkungan sebagai tujuan global, ujar Steve Layman  salah satu konsultan dari Kennesaw. 

Penemu ikan ini adalah Georgia dan Rick Mayden dari Saint Louis University di Missouri menemukan, lalu nama ikan ini disingkat menjadi E. obama, ikan ini berwarna warni dan memiliki penampakan yang indah, warna dominan dari ikan ini adalah warna oranye yang terang serta ada bintik biru. Ikan Pejantan bisa berukuran 4,8 cm sedangkan  betinanya berukuran 4,3 cm.
 

Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Rohis Facebook

+ Create Comment + 17 Responses so far.

Anonim
2 Desember 2012 pukul 21.30

ada ada aja tuh ikan sob

2 Desember 2012 pukul 22.13

cantik kan ikannya...warna2 lagi

2 Desember 2012 pukul 23.06

wadu iya pasti ikan jenis baru bang orang aq'j baru tau heheh. trmkasi genk infonya'y

2 Desember 2012 pukul 23.25

berarti ikan itu suka njajah kawasan ikan lain dunk....:D

3 Desember 2012 pukul 00.06

Berkunjung nih bang,wahh asyik jg ya bang ada ikan obama..hee

3 Desember 2012 pukul 01.43

ada ada aja penamaan yang diberikan.. mungkin presiden ikan ini..

3 Desember 2012 pukul 04.47

kyaknya nama Obama nggk ada hubungannya sama ikan itu ya gan?

3 Desember 2012 pukul 06.21

kalo nemunya di Indonesia kira -kira namanya apa yah hihi...

3 Desember 2012 pukul 14.39

Waahh ikanx cantik bnget.buatan sendiri ya sob.

3 Desember 2012 pukul 14.48

hehe....ngejawab pertanyaan bang mur...klw di indonesia mungkin nama nya jokowi kali mas wkwkwk :D

3 Desember 2012 pukul 14.56

Nmanya unik skali yah ....

3 Desember 2012 pukul 14.57

hahaha :D

kirain ikannya obama, ternyata nama ikan toh >.<

3 Desember 2012 pukul 15.14

ckckckckckck, obama

3 Desember 2012 pukul 15.54

bagus ikanya ya sob...:D jg keren namanya.

3 Desember 2012 pukul 19.33

haha... presiden nya ikan ntuh

4 Desember 2012 pukul 11.14

hahaha
bisa aja dah namanya
besok-besok namnay hillary clinton hahaha

5 Desember 2012 pukul 16.58

waaaaaaaw .. sangar jugak ikannya

Posting Komentar

Terima Kasih banyak atas saran dan kritiknya.

Sama seperti peraturan yang dibuat oleh para blogger pada umumnya.., cuma disini saya harapkan agar para pengunjung untuk lebih fokus pada artikel kami yang bertemakan Agama (Islam), khususnya untuk saudara-saudari kami yang Muslim dan Muslimah.

0. Yang OOT silahkan masuk ke menu Buku Tamu/Blogwalking!
1. Komentar yang berbau JUDI/TOGEL, Porno tidak akan di Moderasi!
2. Komentar yang berbau JUDI/TOGEL, Porno tidak akan di Moderasi!
3. Harus Sopan
4. Admin tidak meladeni Debat kusir
5. Bercanda gk boleh ada unsur pornonya dan unsur Bohongnya
6. Silahkan melampirkan link Mati, gk boleh link hidup